PENGEMBANGAN PROFESI TENAGA PENDIDIK DALAM MENCIPTAKAN PENDIDIKAN YANG BERKUALITAS

Main Article Content

DEWA AYU MADE MANU OKTA PRIANTINI

Abstract

 Pendidikan yang bermutu mempunyai makna sebagai suatu proses dan hasil pendidikan secara keseluruhan. Melalui pendidikan yang bermutu akan dihasilkan manusia-manusia cakap yang dibutuhkan dalam proses pembangunan. Salah satu kontribusi terwujudnya pendidikan yang bermutu adalah guru yang profesional. Tanpa guru, pendidikan hanya akan menjadi slogan muluk karena segala bentuk kebijakan dan program pada akhirnya akan ditentukan oleh kinerja pihak yang berada di garis terdepan yaitu guru. Menyadari peran penting guru dan berkembangnya tuntutan profesionalitas guru di abad 21, pemerintah menetapkan berbagai kebijakan yang ditujukan untuk peningkatan mutu guru. Pengembangan profesi guru menjadi sangat penting artinya dalam meningkatkan mutu pendidikan saat ini, mengingat profesionalisasi guru (pendidik) merupakan suatu keharusan, terlebih lagi apabila kita melihat kondisi objektif saat ini berkaitan dengan berbagai hal yang ditemui dalam melaksanakan pendidikan. Dengan demikian menjadi jelas bahwa pengembangan kemampuan guru dalam melaksanaan tugas, fungsi dan peranannya, merupakan suatu kebutuhan yang harus diterima dan dilaksanakan. Hal ini harus di maknai sebagai konsekwensi dari profesi yang menuntut harus dilaksanakan secara profesional.Kata Kunci: pengembangan profesi, tenaga pendidik, dan pendidikan bermutu

Article Details

How to Cite
PRIANTINI, D. A. M. M. O. (2017). PENGEMBANGAN PROFESI TENAGA PENDIDIK DALAM MENCIPTAKAN PENDIDIKAN YANG BERKUALITAS. Widya Accarya, 8(2). https://doi.org/10.46650/wa.8.2.507.%p
Section
Articles
Author Biography

DEWA AYU MADE MANU OKTA PRIANTINI, Universitas Dwijendra

Widya Accarya

References

Beare, H. 2001. Creating the Future School. London: Rouutlege Falmer.
Darling, L.H. 2006. Constructing 21st Century Teacher Education. Journal of Teacher Education, 57: 300-314.
Hargeaves, A. 1997. The Four Ages of Professionalism and Professional Learning. Unicorn, 23 (2): 86-114
Hargeaves, A. & Fullan, M. 2000. Mentoring in the New Millenium. ProQuest Education Journals, 39 (1): 50-56.
Mantja, W. 2007. Profesionalisasi Tenaga Kependidikan: Manajemen Pendidikan dan Supervsi. Pengajaran.Malang: Elang Mas.

Mulford, B. 2008. The Leadership Challenge: Improving Learning in Schools. Australian Education Review. Victoria: ACER Press.

Pedoman Pengelolaan Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB) (Buku 1), Pusat Pengembangan Profesi Pendidik Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pendidikan dan Penjaminan Mutu Pendidikan Kemendiknas, Jakarta 2011.

Pedoman Pengelolaan Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB) (Buku 4), Pusat Pengembangan Profesi Pendidik Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pendidikan dan Penjaminan Mutu Pendidikan Kemendiknas, Jakarta 2011.
Pedoman Pengelolaan Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB) (Buku 5), Pusat Pengembangan Profesi Pendidik Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pendidikan dan Penjaminan Mutu Pendidikan Kemendiknas, Jakarta 2011.
Pedoman Pelaksanaan Penilaian Kinerja Guru (PK Guru). Kementerian Pendidikan Nasional Derektorat Jenderal Peningkatan Mutu Pendidikan dan Tenaga Kependidikan, Jakarta 2010.
Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 16 Tahun 2009 Tentang Jabatan Fungsional Guru dan Angka Kreditnya, Pusat Pengembangan Profesi Pendidik Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pendidikan dan Penjaminan Mutu Pendidikan Kemendiknas, Jakarta 2011.
Pudjawan, K. 2011. Grand Design Progrgram Pendidikan Profesi Pendidik dan Tenaga Kependidikan: Kebijakan Sertifikasi Guru dalam Rangka Pengembangan Profesionalisme Guru dan Peningkatan Mutu Pendidikan. BandungA: Rizqi Press.
Rugaiyah. 2012. Pengembangan Komptensi Kepala Sekolah dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan. Artikel dalam Prosiding International Conference Educational Management, Administration and Leadership.
Malang: Jurusan Administrasi Pendidikan.
Sagala, S. 2009. Manajemen Strategik dalam Peningkatan Mutu Pendidikan. Bandung: Alfabeta Saud, U. S. 2009. Pengembangan Profesi Guru. Bandung: Alfabeta.
Soetopo, H. 2012. Tantangan dan Isu-Isu Pendidikan Nasional Serta Solusinya. Artikel dalam Prosiding International Conference Educational Management, Administration and Leadership. Malang: Jurusan Administrasi Pendidikan.
Sonhadji, A. 2013. Manusia, Teknologi, dan Pendidikan Menuju Peradaban Baru. Malang: Penerbit Universitas Negeri Malang (UM Press).
Surya, M. 2007. Mendidik Guru Berkualitas untuk Pendidikan Berkualitas. Makalah Disampaikan pada Orasi Ilmiah dalam Dies Natalis ke-45 Universitas PGRI Yogyakarta 12 Desember 2007
Tilaar. H.A.R. 2010. Paradigma Baru Pendidikan Nasional. Jakarta: PT. Rineka Cipta.
Unesco. 2005. Contributing to More Sustainable Future: Quality Education, Life Skill and Education for Sustainable Developmen. Paris: Division for the Promotion of Quality Education Sector 7