STRATEGI KOMUNIKASI PERSUASIF GURU DALAM MEMBANGUN MINAT BELAJAR SISWA DI SMAK THOMAS AQUINO TANGEB,MENGWI

  • Anak Agung Gede Agung Putra Dalem Program Studi Ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Komunikasi dan Bisnis Universitas Dwijendra
  • Ni Nyoman Cipta Dewi Program Studi Ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Komunikasi dan Bisnis Universitas Dwijendra
  • Anak Agung Gede Bagus Program Studi Ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Komunikasi dan Bisnis Universitas Dwijendra
Keywords: Komunikasi Persuasif dan Minat Belajar

Abstract

Strategi diperlukan dalam segala aspek ekonomi, komunikasi, keuangan, serta pendidikan. Strategi dapat menjadi panduan dalam mencapai tujuan serta menghadapi suatu masalah atau hambatan yang datang dari dalam aspek atau dari luar aspek tersebut. Dalam dunia pendidikan formal maupun tak formal, diperlukannya strategi komunikasi yang efektif dan efisien.rumusan masalah penelitian ini adalah bagaimana strategi komunikasi yang dilakukan oleh guru dalam membangun minat belajar siswa di SMAK Thomas AquinoKemudian data dianalisis dengan menggunakan reduksi data, penyajian data dan menarik kesimpulan. Peneliti melakukan wawancara dengan dua harasumber yang merupakan wali kelas dan kepala sekolah smak Thomas Aquino  hasil dalam penelitian ini menunjukkan pentingnya stategi komunikasi yang jilakukan demi mendukung kegiatan belajar mengajar. Strategi komunikasi yang meliputi comunikator, komunikan, pesan, media serta feedback dapat terlihat jelas dalam proses pengajaran dan kegiatan yang dilakukan oleh sekolah smak thomas aquino. Dalam penelitian berjudul Strategi Komunikasi Persuasif Guru Dalam Membangun Minat Belajar Siswa di SMAK Thomas Aquino Tangeb,Strategi dapat menjadi panduan dalam mencapai tujuan serta menghadapi suatu masalah atau hambatan yang dating dari dalam aspek atau dari luar aspek tersebut.

References

Costa (2022).Komunikasi Guru Terhadap Motivasi Belajar Siswa.Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik,Depok.
Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Dwijendra 2023, Buku Panduan Penulisan Skripsi,Denpasar Bali
Mulyana (2019). Fungsi Pengawasan dan Kegiatan Persuasif, Bandung.
Soemirat dan Suryana (2017).Komunikasi Persuasif dan Interaksi Sosial.Universitas Terbuka,Jakarta.
Hamandia dan Razzaq (2019).Proses belajar kognitif antar Individu.UIN Raden Fatah, Palembang.
Mutiah dan Tandyonomanu (2021).Interaksi sosial positif mendorong Minat Belajar (social interaction).Universitas Negeri Surabaya,Surabaya.
Werner J Severin dan James W Tankard (2011).Teori Komunikasi dan Terapan didalam Media Massa,Jakarta.
Bambang D.Prasetyo dan Nufian S.Febriani,Erwin P.Betinglraus (2020).Komunikasi Persuasif,Malang.
Agustinus Sri Wahyudi (2018) Panduan Strategi Komunikasi,Siregar,Makasar.
Reymond S.Ros (2016) Artikel Komunikas.Universitas Muhammadiyah,Malang.
Deddy Mulyana (2015) Artikel Komunikasi dan Pengertian Komunikasi.FIKOM UNPAD, Jawa Barat.
Onong Uchjana Effendy (2013) Ilmu Teori Dan Filsafat Komunkasi.Tampung Penyang Palangkaraya.
Published
2024-07-08