SALURAN PEMASARAN PEPAYA CALIFORNIA DI DESA SIBANG KAJA, KECAMATAN ABIANSEMAL, KABUPATEN BADUNG BALI
Keywords:
Saluran Pemasaran, Pepaya California
Abstract
Sebagai negara tropis, indonesia memiliki beraneka ragam buah-buahan di seluruh Nusantara. Salah satunya adalah buah pepaya. Bisa dikatakan, hampir seluruh masyarakat mengenal dan menyukai buah yang satu ini. Pepaya california merupakan salah satu komoditas buah yang memiliki banyak fungsi dan manfaat. Sebagai buah segar, pepaya california banyak dikonsumsi selain mengandung nutrisi yang baik, harganya juga relatif terjangkau dibanding buah lainnya. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui saluran pemasaran pepaya di Desa Sibang Kaja, Kecamatan AbianSemal, Kabupaten Badung, untuk mengetahui margin pemasaran pepaya California di Desa sibang kaja ,kecamatan Ambiansemal, dan untuk mengetahui kendala-kendala yang dihadapi oleh Pemasaran petani pepaya di Desa Sibang Kaja, Kecamatan AbianSemal, Kabupaten Badung.Penelitian ini di laksanakan di berlokasi Desa Siabang Kaja, Kecamatan Abian Semal Kabupaten Badung Bali. Pemilihan lokasi penelitian ini di lakukan secara sengaja (purvosive sampling). Atas dasar pertimbangan bahwa Desa Sibang Kaja, Kecamatan Abiansemal Kabupaten Badung Bali Sangat potensial untuk pemasaran pepaya. populasi dari penelitian ini berjumlah 60 orang, sedangkan sampel yang di pilih 25 orang. saluran pemasaran I ppetani, pedagang pengumpul, pedagang pengecer, konsumen. Pada saluran II petani menjual langsung ke konsumen. Harga pepaya ditingkat petani pada saluran pemasaran I sebesar Rp 5.000/Kg, harga di pedagang pengepul sebesar Rp 7.000/Kg, harga jual ,di pedagang pengecer sebesar Rp 8.000/Kg. total marjin pemasaran pada saluran pemasaran I sebesar Rp 3.000/Kg. pada saluran pemasaran II harga jual pepaya ke konsumen Rp 4.000/Kg.References
Angipora, MP.1999. Dasar-Dasar Pemasaran. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada.
Barus A. 2008. Agroteknologi Tanaman buah-buahan. Medan USU-Press.
Febjislami, S., Suketi, K., & Yunianti, R. (2018). Karakterisasi morfologi bunga, buah, dan kualitas buah tiga genotipe pepaya hibrida. Buletin Agrohorti, 6(1), 112-119.
Febjislami, S., Suketi, K., & Yunianti, R. (2018). Karakterisasi morfologi bunga, buah, dan kualitas buah tiga genotipe pepaya hibrida. Buletin Agrohorti, 6(1), 114.
Kotler, Armstrong, 1997. Dasar-dasar Pemasaran (Terjemahan). Edisi 7e. Jakarta: Erlangga.
Mulyadi, 2009. Akutansi Biaya. Yogyakarta : UPP STIM YKPN.
Rukmana, R. (2012) Kotler, P. 2002. Manajemen Pemasaran (Terjemahan). Edisi millennium 2. Jakarta: Prenhallindo.. Seri Budi daya Pepaya. Yogyakarta: Kanisius
Sankat, C.K. dan R. Maharaj. 1997. Papaya.p.167-189. In S.K. Mitra(Ed). Postharvest Physiology and Storage of Tropical and Subtropical Fruits. Cab. Internasional. USA.
Stanton, William J. "Prinsip pemasaran." Erlangga. Jakarta (2001).
Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Pendidikan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta.
Sudiyono Armand Terbitan: Universitas Muhadiya Malang,( 2002).
Sujiprihati, S., dan Suketi, K. (2009). Budidaya pepaya unggul. Bogor: Penebar Swadaya
Warisno. 2003. Budidaya Pepaya. Kanisius, Yogyakarta.
Yoeti, Oka A. "Tours and travel Marketing." Jakarta: Pradnya Paramita (2003).
Barus A. 2008. Agroteknologi Tanaman buah-buahan. Medan USU-Press.
Febjislami, S., Suketi, K., & Yunianti, R. (2018). Karakterisasi morfologi bunga, buah, dan kualitas buah tiga genotipe pepaya hibrida. Buletin Agrohorti, 6(1), 112-119.
Febjislami, S., Suketi, K., & Yunianti, R. (2018). Karakterisasi morfologi bunga, buah, dan kualitas buah tiga genotipe pepaya hibrida. Buletin Agrohorti, 6(1), 114.
Kotler, Armstrong, 1997. Dasar-dasar Pemasaran (Terjemahan). Edisi 7e. Jakarta: Erlangga.
Mulyadi, 2009. Akutansi Biaya. Yogyakarta : UPP STIM YKPN.
Rukmana, R. (2012) Kotler, P. 2002. Manajemen Pemasaran (Terjemahan). Edisi millennium 2. Jakarta: Prenhallindo.. Seri Budi daya Pepaya. Yogyakarta: Kanisius
Sankat, C.K. dan R. Maharaj. 1997. Papaya.p.167-189. In S.K. Mitra(Ed). Postharvest Physiology and Storage of Tropical and Subtropical Fruits. Cab. Internasional. USA.
Stanton, William J. "Prinsip pemasaran." Erlangga. Jakarta (2001).
Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Pendidikan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta.
Sudiyono Armand Terbitan: Universitas Muhadiya Malang,( 2002).
Sujiprihati, S., dan Suketi, K. (2009). Budidaya pepaya unggul. Bogor: Penebar Swadaya
Warisno. 2003. Budidaya Pepaya. Kanisius, Yogyakarta.
Yoeti, Oka A. "Tours and travel Marketing." Jakarta: Pradnya Paramita (2003).